Home / Bangka Belitung / Berita / Politik / Sosial

Rabu, 21 Februari 2024 - 17:17 WIB

Sekda Mie Go Hadiiri Pembagian Beras Cadangan Pangan Pemerintah Pusat

SEPUTARINDONESIA – Mewakili Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Sekretaris Daerah Kota Pangkalpinang, Mie Go menghadiri acara kegiatan pembagian beras Cadangan Pangan Pemerintah Pusat tahap pertama Bulan Januari 2024 di Kota Pangkalpinang. Bertempat di Kantor Pos Kota Pangkalpinang. Sabtu (3/2/24).

“Alhamdulillah hari ini kita dapat bersilaturahmi bersama masyarakat sekaligus pembagian bantuan beras 10 kg di Kantor Pos. Datanya ada 1374 penerima, setiap penerima mendapatkan 10 kilogram beras,” ujarnya.

Ia menerangkan, Pemerintah Kota Pangkalpinang tetap melaksanakan program Pemerintah Pusat salah satunya pembagian bantuan beras untuk masyarakat.

“Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian dan perhatian Pemerintah kepada masyarakat dengan tujuan untuk meringankan beban masyarakat yang kurang mampu. Diharapkan bantuan ini dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok, terutama dalam hal pangan serta mengendalikan harga beras di pasaran,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Bangka Belitung

Walikota Pangkalpinang Terima Kunjungan Ketua Tim Asnis Pusat Teritorial AD

Bangka Belitung

Pemkot Pangkalpinang Terima Penghargaan P4GN Dari Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Bangka Belitung

Walikota Molen Serahkan Simbolis 250 Bantuan Paket Sembako dan Susu Bebelac

Bangka Belitung

Pj Walikota Lusje Hadiri HUT ke 24 Dharma Wanita Persatuan Pangkalpinang

Bangka Belitung

Jamal Pembunuh Ibu Kandung Pura-Pura Gila dan Sempat Dirawat di RSJ Sungailiat

Bangka Belitung

Pj Gubernur Babel Ramah Tamah Bersama Forkopimda dan Kepala OPD

Bangka Belitung

Bupati Algafry Hadiri Sosialisasi Akuntabilitas Pengelolaan Dana BOSP

Bangka Belitung

Pj Gubernur Babel Pastikan Arus Mudik dari dan ke Bangka Belitung Berjalan Lancar