Home / Headline

Rabu, 10 Agustus 2022 - 10:33 WIB

Wali Kota Pangkalpinang Ikut Semarakkan Gowes Go Green Bangka 2022

PANGKALPINANG, SEPUTARINDONESIA — Wali Kota Pangkalpinang Maulan Aklil (Molen) bersama Forkopimda mengikuti Gowes Go Green Bangka 2022 yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepulauan Bangka Belitung (Babel) bekerjasama dengan Kementrian ESDM RI.

Event fun bike yang diikuti oleh 844 peserta ini digelar dalam rangka menyambut peringatan HUT Ke-77 Republik Indonesia.

Penjabat (Pj) Gubernur Babel, Ridwan Djamaluddin mengatakan, dengan adanya kegiatan ini, disamping bertujuan untuk memotivasi masyarakat akan pentingnya berolahraga, sekaligus mempromosikan pariwisata Babel.

“Animo peserta cukup banyak karena rute gowesnya menarik dengan mengeksplor keindahan alam Bangka Belitung,” ujar Ridwan Djamaludin.

Disamping itu, dirinya mengatakan ajang ini sebagai sarana silaturahmi dan mempererat tali persaudaran antar instansi pemerintah, Forkopimda, dan rider sepeda, sekaligus mengedukasi masyarakat agar peduli dengan penghijauan.

Event Gowes Go Green Bangka 2022 ini terbagi dalam dua kategori kelas, yakni fun fondo (25 km) dan grand fondo (100 km), kemudian diisi dengan kegiatan sosial lingkungan dengan melaksanakan penanaman bibit cemara laut di Pantai Pasir Padi.

“Terima kasih kepada pihak terkait yang telah membantu mensukseskan menyukseskan acara ini, kita berharap akan terus berlanjut even-event berikutnya melihat animo yang begitu besar,” pungkasnya. (*)

Share :

Baca Juga

Bangka Belitung

Harapan Bunda PAUD Sri Utami, Anak Kep. Babel Miliki Tubuh dan Gigi Sehat

Bangka Belitung

Strategi Erzaldi dalam meningkatkan IPM, Penyerapan Tenaga Kerja dan Mengurangi Angka Kemiskinan di Babel

Bangka Belitung

Optimalkan Distribusi dan Ketersediaan Pangan Babel Beliadi Datangi Badan Pangan Nasional

Berita

Bantu Petani Bangka Belitung , Mentan Support Alsintan Senilai 200 Milyar

Bangka Belitung

Sebanyak 490 Anggota KPPS Kecamatan Belinyu Ikuti Bimtek

Bangka Belitung

Diskominfo Pangkalpinang Luncurkan Wi-Fi Gratis, Ini Tempatnya!

Headline

Pastikan Bantuan Sesuai Peruntukannya, Ketua DPRD H. Herman Suhadi Tinjau Pembangunan Masjid AL Husna Sidodadi Sungailiat

Bangka Belitung

Resah Diberitakan Tak Berimbang Oleh Beberapa Media, PJ Gubernur Suganda Berikan Klarifikasi Dihadapan Puluhan Wartawan