Home / Bangka Belitung / Berita

Jumat, 8 November 2024 - 11:01 WIB

Pj Walikota Budi Utama Hadiri Kegiatan Festival Layangan Pasir Padi Pangkalpinang

SEPUTARINDONESIA – Festival layangan pasir padi pertama di Pangkalpinang ini akan akan diagendakan secara rutin setiap tahun di Kota Pangkalpinang.

Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Walikota Pangkalpinang Budi Utama usai memberi sambutan di Pantai Pasir Padi, Minggu, (3/11/2024).

Budi Utama mengatakan pihaknya sangat mengapreasi kegiatan ini dan antusias masyarakat. Tidak hanya masyarakat di Kota Pangkalpinang, tetapi juga ada dari Bangka Tengah, Kace dan sekitarnya.

“Kita bersyukur juga hari ini ada dari pihak Pemprov DKI ikut support baik itu talent maupun souvernir dan kegiatan seperti ini tentu tujuannya meningkatkan promosi destinasi wisata kita,” kata Budi Utama.

Lebih lanjut, di tahun depan untuk Pantai Pasir Padi direncanakan akan menggunakan sistem tarif parkir terbaru. Akan tetapi, bagi Budi Utama terkait amenitas harus tetap ditingkatkan karena ini satu-satunya yang kita miliki.

“Tujuannya untuk meningkatkan PAD dan sesuai peraturan daerah, biaya masuk ke Pasir Padi nantinya sebesar 4000 per-kepala,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Bangka Belitung

Gotong Royong Melestarikan Satwa, PT Timah Bersama Alobi Foundation Rehabilitasi Ratusan Satwa

Bangka Belitung

Pj Sekda Babel Hadiri Rakor Monitoring dan Pengendalian Inflasi Daerah

Bangka Belitung

Lepas 28 Atlet Ikuti Turnamen Voli Kapolri Cup, Ini Pesan Pj Gubernur Safrizal

Bangka Belitung

Bupati Algafry Hadiri Forum Literasi Politik, Hukum dan Keamanan Digital 2024

Bangka Belitung

DPRD Pangkalpinang Setujui LKPD Walikota

Advedtorial

Bunda Literasi Kab.Bangka Resmi Dikukuhkan, Mulkan Motivasi Yusmiati Ajak Masyarakat Untuk Gemar Membaca

Bangka Belitung

Walikota Pangkalpinang Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD TA 2022

Bangka Belitung

Jangan Adu Domba PT Timah dengan Masyarakat