Home / Bangka Belitung / Berita / Daerah

Senin, 22 November 2021 - 22:05 WIB

Herman Suhadi Sampaikan Kenapa Dipilihnya Hotel Santika Belitong Menjadi Tempat Resepsi HUT babel !

SEPUTARINDONESIA.ID,BELITONG- Hotel Santika Belitung menjadi pilihan dalam menggelar puncak malam resepsi hari jadi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ke-21 Tahun 2021 kali ini.

Dikatakan Ketua DPRD Babel Herman Suhadi, Hotel ini dipilih karena ini merupakan kesepakatan bersama antara masyarakat dan para tokoh prisedium.

“HUT Babel ini memang sudah dirancang dan didiskusikan bersama stacholder dan para Prisedium, di awal saya dilantik bulan februari lalu dan waktu itu datanglah kawan kawan prisedium meminta, untuk resepsi peringatan hari jadi untuk diadakan dibelitung, dn alhmdillah gayung bersambut, dan setelah itu kawan kawan prisidum melakukan audiensi dengan DPR RI, dan sepakati dibelitung yakni upacara dan resepsi, “ujar Ketua DPRD.

Sementara itu, salah seorang masyarakat yang berada di sekitar acara, Henti saat diwawancarai terkait kegiatan Ultah Babel yang dilaksanakan di Kabupaten Belitung mengatakan, jika HUT ini membuat keberuntungan bagi dirinya.

“Alhamdulillah pak, senang. Karna pertama ramai, jualan kami laris dan ini merupakan kali pertama nya diadakan di pulau kami ini, “ujar salah seorang pedagang di sekitar acara.

Ia juga tak lupa untuk mendo’akan Provinsi Babel di momen ulang tahun kali ini, dan berharap Babel bisa lebih baik.

“Semoga Bangka Belitung menjadi lebih baik, maju, dan sejahtera, tambahnya.

Penulis : Renaldi

Share :

Baca Juga

Berita

Pemkab Bekasi Komitmen Bangun Kota Layak Anak

Bangka Belitung

Dato’ Sri Ramli Sutanegara dan Datuk Marwan al-Ja’fari Hadiri Dialog Utara Ke-16 Di Malaysia

Advedtorial

DPRD Bangka Tengah Ketuk Palu 3 Raperda dan Tetapkan Propemperda Tahun 2023

Berita

Bupati Bangka Tengah Santuni Anak Yatim Piatu di 10 Desa, Algafri: Ini Bentuk Kepedulian Kita Kepada Kaum Dhuafa dan Anak Yatim Piatu

Bangka Belitung

Sekda Mie Go Buka Kegiatan Festival Pasir Padi ke 6 Pangkalpinang

Bangka Belitung

Masih Dalam Perayaan Imlek 2573, Algafri Buka Festival dan Lomba Seni Burung Berkicau

Berita

Curi Uang Dan HP Di Kebun Sawit, AY Akhirnya Diciduk Tim Jatanras Polda Babel

Bangka Belitung

Wisata Edukatif di Museum Timah Indonesia Pangkalpinang, Menyelami Warisan Tambang Indonesia